langsung saja, pada tutorial kali ini saya akan membuat foto vektor.
1. buka program adobe photoshop dengan cara : start > all program > adobe photoshop.
2. kemudian klik file > new ( atur ukuran kertas sesuai keinginan anda ), klik OK.
3. kemudian buka foto yang ingin anda edit, di sini saya akan menggunakan foto saya sendiri.
4. langkah selanjutnya buka gembok yang ada di layer tersebut, kemudian beri nama sesuka anda kemudian duplikat layer dengan cara ( ctrl + j ).
5. non aktifkan layer wahyu (nomer dua ) atau yang paling bawah dengan cara meng klik simbol mata yang ada si sebelah layer wahyu.
6. kemudian klik FILTER > SKETCH > STAMP.
7. tapi sebelum melakukan langkah ke 6, atur dulu foregroundnya menjadi hitam dengan cara tekan tombol D.
8. setelah itu atur kontak STAMP dengan light/balance = 14 dan smoothness = 2, setelah itu klik OK, sehingga hasilnya seperti ini.
setelah itu klik OK.
9. kemudian kita akan menempel warna, dari layer wahyu ( foto yang masih asli ), ke layer hasil duplikat tadi ( yang sudah di STAMP ), dengan cara klik eyedropper tool tapi sebelumnya non aktifkan layer yang sudah di stamp ( langkah 8 ).
10. selanjutnya buat layer baru.
11. kemudian non aktifkan layer wahyu dan aktifkan layer paling atas ( layer copy ) setelah itu klik BRUSH TOOL dan sapukan pada bagian yang sesuai dengan gambar aslinya, sehinggga hasilnya seperti ini, tapi belum selesai browww.
12. dan hasil akhirnya seperti ini.
sekian browww moga bemanfaat.
0 komentar:
Posting Komentar