Senin, 06 Agustus 2012

Membuat Efek Ledakan dengan Photoshop - - -brush partikel

Membuat Efek Ledakan dengan Photoshop

Saya tidak usah menjelaskan panjang lebar tentang efek ledakan ini. Silakan agan simak saja tutorialnya :)



Peralatan tambahan:
Brush partikel: download disini
Gradient ledakan: download disini


1. Buat dokumen baru dengan ukuran 2500 x 1875
2. Fill background dengan #191919
3. Buat tulisan dengan Type tool
4. Klik menu Layer > Layer Style > Blending Options, dan atur seperti ini
5. Tekan D pada keyboard untuk mengubah foreground menjadi hitam, dan background putih
6. Buat layer baru dan klik menu Filter > Render > Clouds
7. Ubah blending layer 1 menjadi overlay
8. Buat layer baru, dan load brush partikel tadi
9. Corat-coret sampai hasilnya bagus :D
(ane sarankan pakai yang partikelnya kecil dulu, lihat gambar untuk referensinya)
10. Buat layer baru lg :D
11. Corat-coret lagi , tapi dengan partikel yang lebih besar
12. Aktif pada layer 3, dan klik menu Filter > Blur > Gaussian Blur, 5 piksel aja cukup :D
13. Klik kanan layer tulisan yang sudah dibuat tadi dan klik Rasterize type
14. Klik New Adjustment layer > Gradient map
15. Load explosion gradient tadi dan pilih Explosion
16. Buat layer baru di atas layer background, dan plih brush tool
17. Coretkan brush seperti ini (satu kali tekan saja ya :D)
18. Ubah blending layer 4 menjadi Linear Dodge (Add) dan opacity 30 %
19. Tinggal disave :D
Hasil Akhir

0 komentar:

Posting Komentar